CARA MEMPERKENALKAN ORANG LAIN (INTRODUCING OTHERS)



Memperkenalkan teman kepada keluarga atau teman kita yang lain adalah salah satu tatakrama ketika berjumpa, sebab amat kurang sopan jika membiarkan mereka diam dan menunggu dalam keadaan canggung saat kita berbincang dengan yang lain.       

Nah berikut ini ada contoh dari ungkapan-ungkapan memperkenalkan orang lain dalam bahasa inggris:

Introducing Others
  • Do you know Faiza? (Apakah anda tahu Faiza?)
  • Have you met Faiza? (Pernahkah anda bertemu Faiza?)
  • This is a friend of mine,Nur Aida. (Ini teman saya, Nur Aida)
  • Faiza, this is Nur Aida, my friend. (Faiza, ini Nur Aida, teman saya)
  • May I introduce my friend, Mr. Acang? (Bolehkan saya memperkenalkan teman saya, Pak Acang?)
  • Please allow me to introduce a new student. (Ijinkan saya untuk memperkenalkan siswa baru)
  • Let me introduce you to Mrs. Ilda a new teacher.  Mrs. Ilda. this is Mr. Acang. (Ijinkan saya untuk memperkenalkan anda kepada Ibu Ilda,  seorang guru baru. Ibu Ilda, Ini adalah Bapak Acang).
 Responses
  • No, I don't think so. (Sepertinya tidak)
  • No, I haven't. (Tidak, aku belum pernah)
  • Hi, glad to meet you. I am Faiza. (Hai, senang bertemu dengan anda. Saya Faiza)
  • Hello, Nur Aida. Pleased to meet you. (Halo Nur Aida. Senang bertemu denganmu)
  • I am glad to know you (Saya senang bisa mengenal anda)
  • It is nice to see you(Senang bisa melihat anda)
  • How do you do? (Ungkapan saat baru bertemu pertama kalinya)
  • How do you do? It is very nice to meet you. (How do you do? senang sekali bisa bertemu dengan anda) 

        Berikut ini adalah contoh memperkenalkan orang lain (introducong others)

        Contoh 1

Faiza: Assalamu 'alaikum MrMay I introduce my friend, Mr. Acang? She is Nur Aida. Nur Aida,  He is our English Teacher.(Assalamu'alaikum, Pak. Bolehkah saya memperkenalkan teman saya, Pak Acang? Dia adalah Nur Aida. Nur Aida, Dia adalah guru bahasa Inggris kita.)

Mr. Acang: Wa'alaikum salam.. How do you do? It is very nice to meet you, Nur Aida (Wa'alaikum salam. Halo Senang sekali bisa bertemu dengan, Nur Aida? .)

N. Aida: How do you do, Mr. Acang? nice to meet you too.  (Halo, Pak Acang. Senang bertemu denganmu juga.)

Mr. Acang: Where do you live now, Aida (Di mana kamu tinggal sekarang, Aida?)

N. Aida: I Live with my parents at Cipanas Street number 12.a (Saya tinggal bersama orang tua saya di Jalan raya Cipanas Nomor 12.a)

Mr. Acang: Is your house close to Faiza's house? (Apakah rumahmu dekat dengan rumah Faiza?)

N. Aida: Yes, It is. We are cousins, Sir (Ya, Kami adalah sepupu, Pak)

Mr. Acang: Ok Faiza and Nur Aida, I have to go now. It was nice to meet you. Assalamu'alaikum. (Ok. Faiza dan Nur Aida, Saya harus pergi sekarang. Sampai jumpa. Assalamu'alaikum)

Faiza and Nur Aida: It was nice to meet you too. Wa'alaikum salam (Sampai jumpa. Wa'alaikum salam)


Contoh 2.

    Alvaro : Good morning, Khazindar. (Selamat pagi Khazindar)

    Khazindar Good morning, Alvaro. Who is she?(Selamat pagi Alvaro, siapakah dia/perempuan?),

    Alvaro    : First of all I would like to introduce you to my niece, Faiza. Faiza, this is Khazindar

               Pertama-tama perkenankanlah saya memperkenalkan kamu kepada sepupu perempuanku,Faiza. 

               Faiza ini adalah Khazindar)

   Faiza : Hi, Khazindar, Nice to meet you (Hai Khazindar, senang bertemu denganmu)

   Khazindar  : Hi, Faiza , Nice to meet you too. (Hai Faiza, senang bertemu denganmu juga)


Soal PKWU Kelas XI Semester Ganjil dan Pembahasannya: Lihat Disini

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

CONTOH PROGRAM PENGEMBANGAN KEWIRAUSAHAAN MADRASAH

Soal PKWU Kelas XI Semester Ganjil dan Pembahasannya

RINGKASAN MATERI BIOLOGI KELAS X SEMESTER 2

CONTOH PROGRAM KERJA KEPALA MADRASAH ALIYAH

RINGKASAN MATERI BAB 5 MAPEL BAHASA INDONESIA MENYAJIKAN GAGASAN MELALUI ARTIKEL (KELAS XII SEMESTER GENAP)

LAPORAN KEGIATAN PASKIBRA SMAN 1 SAJIRA DALAM LOMBA LKBB GRAHA 2019

RPP ILMU NAHWU MTs

MATERI BERDEBAT DENGAN INDAH (BAHASA INDONESIA KELAS X SEMESTER GENAP)

Expression of Compliment (Ungkapan Pujian) Pengertian, Fungsi dan Contoh

Motivasi Hidup Islami Berdasarkan Al Qur'an dan Hadits